Home » » Info Harga TIket Masuk Museum Angkut Desember 2019

Info Harga TIket Masuk Museum Angkut Desember 2019

Bagi Bapak/Ibu yang ingin mengajak putra-putrinya berwisata ke Museum angkut Batu Malang berikut ini kami sajikan Info Harga TIket Masuk Museum Angkut September- Oktober - November - Desember 2019 - Januar - Juni. Museum angkut ini letaknya di Jalan Terusan Sultan Agung No. 2, Ngaglik, Kecamatan Batu, Jawa Timur, nomor telepon (0341) 595007. Total luas area Musium angkut kurang lebih 3,8 hektar, luas sekali bukan? Apa itu museum angkut? Musium atau Museum Angkut adalah sebuah tempat edukasi yang berisi perkembangan berbagai macam alat transportasi yang fungsinya untuk mengangkut apapun. Alat transportasi tesebut berasal dari berbagai penjuru dunia mulai dari yang tradisional hingga modern.

Koleksi moda transportasi tersebt ada yang tidak bermesin dan ada yang bermesin. Desain Museum Angkut dikemas menarik dengan panduan koleksi yang lengkap disertai dengan latar belakang kota-kota asal alat moda transportasi tersebut sehingga melahirkan sebuah mahakarya museum yang menjadi kebanggaan Indonesia dikancah mancanegara.

Daftar Harga Tiket Masuk Museum Angkut Terbaru

Tiket Reguler :
  • IDR.70.000,- Weekday
  • IDR.100.000,- Weekend.
Tiket Sakti (berlaku 2 hari)
  • IDR. 375.000,- All Days meliputi 8 Tempat Wisata diantaranya : Jatimpark 1, Jatimpark 2 (Batu Secret Zoo + Museum Satwa), Eco Green Park, BNS, Museum Angkut, Museum Tubuh dan Predator Fun Park.
Tiket Super Saktu (berlaku 4 hari)
  • IDR. 450.000,- All Days meliputi 8 Tempat Wisata diantaranya : Jatimpark 1, Jatimpark 2 (Batu Secret Zoo + Museum Satwa), Eco Green Park, BNS, Museum Angkut, Museum Tubuh dan Predator Fun Park.
Baca Juga Harga Tiket Masuk Jatim Park 2 Terbaru.

Adapun Syarat dan Ketentuan masuk Musium Angkut Batu Malang :
1. Anak- anak dengan tinggi diatas 85 cm dikenakan tiket penuh [dibawah 85 cm FREE].
2. Weekday terhitung [senin-kamis].
3. Weekend terhitung [jumat-minggu, tanggal merah dan high season].
4. Semua jenis kamera (DSLR, Polaroid, Handycam, dsb) kecuali Handphone dikenakan biaya tiket kamera (Rp. 30.000,-/kamera).
5. Untuk rombongan pembelian 30 tiket Free 1 tiket berlaku untuk kelipatan.

Gambar Musium Angkut Batu Malang

Tidak ada salahnya jika mencoba mengunjungi musium angkut diwaktu liburan panjang, liburan akhir tahun dan liburan tahun baru. Demikian Info Harga TIket Masuk Museum Angkut September - Oktober - November - Desember - Januari - Mei - Juni - Juli - Agustus semoga bermanfaat. Jika anda ingin melihat Info tiket masuk Jatim Park 1 silakan baca Harga Tiket Masuk Jatim Park 1.

Random post